Sering Dianggap Limbah, Ternyata Kulit Singkong Memiliki Manfaat untuk Kesehatan Hingga Kecantikan...

Kamis 12 Sep 2024 - 11:55 WIB
Reporter : Arie Ade Putra
Editor : Ependi

BACA JUGA:Kenali 10 Manfaat dari Singkong Untuk Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Kenali Manfaat Rahasia dari Tape Singkong yang Jarang Diketahui, yang Dapat Bikin Tubuh Sehat Serta Bugar

2. Dapat Mengangkat Sel Kulit Mati

Kulit singkong juga dapat digunakan sebagai scrub alami yang berfungsi untuk mengangkat sel kulit mati pada wajah. 

Cukup cuci bersih kulit singkong, kemudian tumbuk hingga teksturnya kasar, lalu gosokkan secara lembut pada wajah. 

Lakukanlah perawatan ini secara rutin, agar mendapatkan hasil yang maksimal.

3. Sebagai Masker Wajah Alami

Kulit singkong juga dapat dijadikan bahan untuk membuat masker wajah alami.

Parut kulit singkong dan tambahkan minyak zaitun atau madu beserta beberapa tetes lemon, kemudian bersihkan wajah dengan air hangat sebelum menggunakan masker agar dapat hasil yang maksimal.

BACA JUGA:Kenali 10 Manfaat dari Singkong Untuk Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Kenali Manfaat Rahasia dari Tape Singkong yang Jarang Diketahui, yang Dapat Bikin Tubuh Sehat Serta Bugar

4. Dapat Menghilangkan Bekas Luka

Selain dijadikan sebagai scrub, kulit singkong ternyata juga dipercaya akan dapat membantu dalam menghilangkan bekas luka. 

Parut kulit singkong kemudian oleskan pada bekas luka setiap dua kali sehari agar mendapatkan hasil yang optimal.

Cara Terbaik untuk Mengkonsumsi Kulit Singkong

Setelah mengetahui berbagai macam manfaat dari kulit singkong, berikut ini cara terbaik untuk mengkonsumsi kulit singkong dengan beberapa pilihan variasi agar menjadi lezat serta sehat:

Kategori :