Wahh, Ternyata Ini Dia Fitur - Fitur Tersembunyi di macOS Sequoia Yang Bikin Anda Nyesal Kalau Terlewatkan

Rabu 14 Aug 2024 - 17:59 WIB
Reporter : Muhamad Ardhia
Editor : Ependi

Memang ada salah satu fitur keamanan tersembunyi di macOS Sequoia adalah Rotate Wi-Fi Address.

Fitur ini memungkinkan Mac Anda secara otomatis mengubah alamat Wi-Fi.

Fitur ini meningkatkan keamanan saat berselancar di internet.

BACA JUGA:8 Tips Ampuh Memilih Leptop Gaming, Para Gamers Wajib Tau!!

BACA JUGA:Pahami! Ini Dia 5 Tips Merawat Baterai Leptop Anda Supaya Awet dan Tidak Bocor, No 3 Sering Terabaikan..

Untuk melakukannya, buka Pengaturan Sistem > Wi-Fi dan klik tombol "Detail" di samping jaringan Wi-Fi yang sedang terhubung. Pilih "Rotate Wi-Fi Address".

5. Notes dengan Transkripsi Audio dan Math Notes

Pada aplikasi Notes di macOS Sequoia telah diperbarui dengan penambahan fitur transkripsi audio yang otomatis, memungkinkan pengguna merekam dan mendapatkan transkripsi dengan cepat.

Bahkan tak hanya itu, terdapat juga fitur Math Notes yang memungkinkan pengguna menyelesaikan persamaan matematika langsung di dalam catatan.

BACA JUGA:Ternyata Ini Penyebab Leptop Anda Cepat Panas Beserta Cara Mengatasinya, No 1 Sering Dianggap Sepele

BACA JUGA:Mana Yang Lebih Bagus? Inilah Perbedaan Antara Chromebook dan Leptop Windows, Yuk Disimak..

Misalnya mengetik 60 x 15 = 900, hasilnya akan langsung muncul.

Fitur unik lainnya adalah hasil perhitungan akan berubah secara langsung setiap kali ada informasi baru yang dimasukkan pengguna.

6. AirDrop dan Progress Bar

Pembaruan MacOS Sequoia menyertakan penambahan progress bar saat pengguna menggunakan AirDrop.

BACA JUGA:Nih Buat Yang Sering Lupa Password Gmail, 4 Cara Melihat Password Gmail Sendiri Di Leptop Atau HP

Kategori :