Jangan Lewatkan! Ini Amalan Penting Menjelang 10 Malam Terakhir Ramadhan, Pahala Berlipat Ganda

Kamis 04 Apr 2024 - 07:50 WIB
Reporter : Dodi Haryanto
Editor : Ependi

Kesesungguhan Nabi Muhammad SAW beribadah dalam 10 malam terakhir ramdhan yaitu melebihi kesesungguhan-Nya beribadah pada waktu-waktu lainnya.

Kesesungguhan Nabi Muhammad dalam menjalankan ibadah pada 10 malam terakhir ramadhan, disebabkan oleh beberapa faktor, yaitu;

1. Karena pada 10 malam terakhir ramadhan, menjadi penutup bulan ramdhan yang penuh dengan berkah.

BACA JUGA:Tak Perlu Takut! Ini 4 Tips Agar Tidak Mabuk Kendaraan Pada Saat Mudik Lebaran

BACA JUGA:Catat! Ini Sederet Manfaat Daun Mengkudu Bagi Kesehatan

Dan setiap amalan umat muslim, akan dinilai dari amalan penutupnya.

2. 10 malam terakhir ramdhan merupakan malam-malam yang paling dicintai oleh Rasulullah SAW.

3. Kerinduan akan Lailatul Qadar atau malam kemulian yang keutamaan beribadahnya melebihi beribadah selama 1000 bulan.

4. Rasulullah memberikan contoh kepada umatnya, supaya tidak terlena dengan kesibukan dalam mempersiapkan kebutuhan menyambut hari raya idul fitri.

BACA JUGA:Wajib Tau ! Ini Cara Hitung dan Niat Bayar Zakat Penghasilan

BACA JUGA:Tumbuhan yang Dianggap Sepele, Menyimpan Segudang Manfaat. Ini Manfaat Senggani/Senduduk

Membuat melupakan keutamaan beribadah pada 10 malam terakhir ramdhan.

Berikut beberapa amalan yang dapat dilakukan dalam 10 malam terakhir ramadhan;

- Tilawah Al-Quran;

    Dengan meningkatkan membaca Al-Quran, menjadi ibadah utama didalam 10 malam terakhir.

Tilawah Al-Quran, merupakan ibadah ringan, tapi memiliki keutamaan yang besar nomor 1.

Kategori :