Jangan Asal Telan ! Kenali Ini Alasan Pentingnya Makanan Harus Di Kunyah Secara Benar

Kamis 05 Dec 2024 - 09:34 WIB
Reporter : Dodi Haryanto
Editor : Ependi

Air liur ini mengandung enzim yang membantu memecah makanan dan mendukung kesehatan sistem pencernaan.

BACA JUGA:Pentingnya Makan Sayur Sebelum Makan Makanan yang Tinggi Karbohidrat untuk Bantu Kendalikan Lonjakan Gula Dara

BACA JUGA:Wajib Tau! 5 Makanan Ini Bisa Bantu Mempercepat Penyembuhan Luka Loh!

Terakhir, jika makanan tidak dikunyah dengan benar, potongan makanan besar yang masuk ke dalam usus dapat menyebabkan gangguan pencernaan seperti kembung, sembelit, atau diare.

Itulah beberapa alasan, kenapa makanan itu harus dikunyah dengan benar.

Kategori :