Cucamelon, Buah Mungil Mirip Mentimun dan Semangka yang Menyimpan Sederet Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh

Kamis 21 Nov 2024 - 14:06 WIB
Reporter : Muhamad Ardhia
Editor : Ependi

Menariknya terdapat penelitian juga menyarankan bahwa mengkonsumsi likopen dapat secara positif mempengaruhi risiko kanker atau penyakit kardiovaskular.

BACA JUGA:Kenali Buah Kawis Yang Termasuk Buah Langkah, Yang Menyimpan Segudang Manfaat

BACA JUGA:Jarang Diketahui, Ternyata Buah Lerak Mampu Melindungi Kulit Serta Menyehatkan Rambut

Karena Adanya Kandungan Beta-Karoten

Tahukah anda kandungan Beta-karoten merupakan jenis karotenoid yang ditemukan dalam buah-buahan di mana berfungsi sebagai antioksidan yang kuat, kemudian diubah menjadi vitamin A dalam tubuh, yang memiliki manfaat penting dalam fungsi neurologis, penglihatan yang sehat, dan kesehatan kulit.

Apalagi kandungan beta-karoten dalam cucamelon melindungi tubuh dari stres oksidatif yang menyebabkan penyakit.

 

Karena Serat yang Tinggi

BACA JUGA:Jangan Langsung Buang! Kulit Buah Naga Ternyata Punya Banyak Manfaat Loh!

BACA JUGA:5 Buah Ini Sebaiknya Tidak Dikonsumsi Malam Hari

Adapun jenis serat yang ditemukan dalam kulit buah, seperti yang dimiliki cucamelon adalah serat viskos (atau larut) yang menjadi lebih kental ketika dikonsumsi dan berubah menjadi substansi mirip gel.

Padahal ini bermanfaat karena membuat merasa kenyang lebih cepat dan lebih lama, selain itu, mengonsumsi serat ini secara keseluruhan memiliki efek penurunan tekanan darah.

 

Karena Mengandung Kalium

Faktanya kalium adalah zat gizi penting yang bermanfaat dan kritis bagi tubuh, ini diperlukan untuk fungsi beberapa organ, termasuk otak, jantung, dan ginjal.

BACA JUGA:Catat! Inilah Deretan Buah Penambah Tinggi Badan Anak, Bisa Jadi Camilan Sehari-hari

BACA JUGA:Walaupun Sulit Ditemukan ! Jangan Lewatkan Sederet Manfaat Dari Mengkonsumsi Buah Bit Bagi Tubuh

Berdasarkan dari penelitian dari National Library of Medicine, peningkatan asupan kalium memiliki efek bermanfaat pada kesehatan, termasuk kemampuannya untuk mengurangi risiko kematian akibat penyakit kardiovaskular seperti penyakit jantung koroner, penyakit jantung bawaan, dan lainnya.

 

Karena Kaya akan Vitamin C

Kategori :