Dibagian lain, Direktur Utama (Dirut) PT. Bengkulu Mandiri, Saud El Hujjaj menjelaskan, selain kesepakatan investasi dengan Hello Green Nusantara, pihaknya juga telah mengantongi izin ekspor cangkang sawit dan batu bara.
BACA JUGA:Dari Limbah Menjadi Laba: Inovasi Ekonomi Hijau di Indonesia
BACA JUGA:Pertumbuhan Ekonomi Hijau Sebagai Investasi Berkelanjutan yang Mendorong Inovasi Sektor Energi
"Tentu ini menjadi angin segar, karena dapat membangkitkan dan menumbuhkan perekonomian di Provinsi Bengkulu," demikian Saud. (tux)
Kategori :