BACA JUGA:Kenali Jeruk Bergamot, Dengan Segudang Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh Kita
BACA JUGA:Kenali Dampak Negatif Dari Sering Membentak Anak Terhadap Kesehatan Mental Anak Tersebut
Berbagai jenis aktivitas fisik memang dapat mendukung penurunan berat badan, asalkan tubuh membakar kalori lebih banyak daripada yang dikonsumsi.
Namun, mendaki gunung memiliki keunggulan karena membakar lebih banyak kalori dalam waktu yang lebih singkat.
Jika kamu mendaki dengan kecepatan normal (sekitar 2,9-3,5 meter per jam) dan medan yang tidak terlalu sulit, dalam satu jam saja kamu bisa membakar sekitar 5,3 kalori untuk setiap kilogram berat badanmu.
Ini menjadikan mendaki gunung sebagai pilihan efektif untuk menurunkan berat badan dengan cepat.
BACA JUGA:Kenali Daun Saga Yang Menyimpan Berbagai Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh Kita
5. Meningkatkan Kekuatan dan Keseimbangan Tubuh
Medan pendakian yang beragam, seperti melompati batu, menyeberangi sungai, dan mendaki bukit yang terjal, melibatkan berbagai gerakan yang memperkuat otot-otot tubuh.
Semakin sering mendaki gunung, tubuhmu akan semakin kuat dan keseimbanganmu pun semakin terlatih.
- Bagi Kesehatan Mental:
1. Mengurangi Stres
BACA JUGA:Siapa Sangka Ternyata Kulit Melinjo Menyimpan Segudang Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh
BACA JUGA:Siapa Sangka Kecepatan Internet Menyimpan Dampak Positif untuk Kesehatan Mental
Dengan rutinitas harian yang padat, mendaki gunung dapat menjadi salah satu cara efektif untuk mengurangi stres dan membuat hidup lebih seimbang.