Kenali Manfaat Serta Kandungan Nutrisi dari Jagung Ketan untuk Kesehatan Tubuh yang Wajib Kalian Ketahui
Manfaat Serta Kandungan Nutrisi dari Jagung Ketan-pertanianku.com-
RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Jagung ketan, atau sering juga dikenal sebagai jagung pulut, ialah merupakan salah satu jenis jagung yang memiliki tekstur lengket dan memiliki rasa yang khas.
Jagung ketan ternyata juga menawarkan berbagai macam manfaat kesehatan yang sangat mengesankan.
Jagung ketan bukan hanya lezat akan tetapi juga menjadikan tambahan yang sehat untuk diet kalian.
Dengan manfaat kesehatan yang bervariasi dari jagung ketan, mulai dari mendukung pencernaan hingga dapat meningkatkan kesehatan jantung dan juga mata, jagung ketan juga dapat menjadi bagian penting dalam pola makan sehat kalian.
BACA JUGA:Kenali 8 Manfaat dari Air Rebusan Jagung Manis yang baik untuk Kesehatan
BACA JUGA:Kenali Manfaat dari Nasi Jagung yang Baik Untuk Kesehatan
Kandungan Nutrisi yang Terdapat Pada Jagung Ketan
Berikut ini kandungan nutrisi yang terdapat di dalam jagung ketan, antara lain seperti :
1. Kalori : Kandungan kalori yang terdapat di dalam jagung ketan memiliki kalori relatif yang rendah sehingga akan dapat menjadi sumber energi yang baik apabila dikonsumsi dalam jumlah yang tepat.
2. Karbohidrat : Kandungan karbohidrat yang terdapat di dalam jagung ketan sebagian besar merupakan karbohidrat kompleks yang akan dapat memberikan energi tahan lama.
3. Serat : Kandungan serat yang terdapat di dalam jagung ketan akan dapat membantu dalam proses pencernaan serta juga dapat menjaga kesehatan usus.
BACA JUGA:Mengubah Limbah Jagung Menjadi Biomassa untuk Solusi Energi Bersih
4. Protein : Jagung ketan juga mengandung protein nabati yang akan dapat mendukung pertumbuhan serta perbaikan jaringan tubuh.
5. Lemak : Kandungan lemak yang terdapat di dalam jagung ketan rendah, akan membuatnya menjadi pilihan yang tepat untuk diet rendah lemak.