Jarang Diketahui, Ini Dia Manfaat dari Daun Kari untuk Kesehatan

Manfaat dari Daun Kari -shutterstock-

Kandungan Alkaloid karbazol yang terdapat di dalam daun kari akan bekerja dalam melawan penambahan berat badan serta akan dapat membantu dalam mengatur kadar kolesterol di dalam tubuh.

7. Atasi masalah pencernaan

Daun kari juga dapat digunakan untuk mengobati sakit perut.

Mengkonsumsi daun kari secara teratur juga akan berguna dalam mengatasi kondisi seperti diare, sembelit, hingga disentri.

BACA JUGA:Sering Dianggap Gulma, Ini Dia Manfaat dari Daun Babadotan untuk Kesehatan

BACA JUGA:Memiliki Bau yang Menyengat, Ternyata Daun Sembukan Kaya akan Manfaat untuk Kesehatan

Sehingga daun kari akan dapat mendukung pergerakan usus serta akan dapat merangsang enzim pencernaan.

8. Kurangi stres

Minyak atsiri yang terdapat di dalam daun kari diyakini juga akan dapat membantu dalam mengurangi stres secara efektif.

Ini disebabkan karena daun kari memiliki efek yang akan dapat menenangkan dari aroma daun kari.

beberapa dari penelitian menunjukkan bahwa dengan menghirup linalool akan dapat membantu dalam mengurangi stres, kecemasan, hingga depresi.

9. Redakan morning sickness

Daun kari ternyata juga akan dapat membantu dalam meningkatkan sekresi pencernaan dan meredakan mual, pada ibu yang sedang hamil.  (*o*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan