Banner Dempo - kenedi

Wajib Coba! Inilah 7 Rekomendasi Obat Kurap Alami yang Mudah Ditemukan dan Efektif

Wajib Coba! Inilah 7 Rekomendasi Obat Kurap Alami yang Mudah Ditemukan dan Efektif -unsplash.com/Tijana-

RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Sebelumnya, kurap merupakan suatu masalah kulit yang disebabkan oleh infeksi jamur (tinea corporis). 

Dimana kondisi ini menimbulkan gatal pada kulit dan dapat mengganggu aktivitas sehari-hari. 

Adapun disamping penanganan secara medis, terdapat obat kurap alami yang dapat meredakan gejala hingga menyembuhkan kurap. 

 

Mengenal Berbagai Pilihan Obat Kurap Alami

Penyakit kulit ini adalah penyakit kulit berupa ruam merah berbentuk lingkaran yang terasa gatal. 

BACA JUGA:Ini 9 Manfaat dari Mengkonsumsi Gurita untuk Kesehatan

BACA JUGA:Jarang Diketahui, Ini Dia Manfaat dari Buah Goji Berry untuk Kesehatan

Selain itu, penyakit kulit ini biasanya terjadi pada beberapa bagian tubuh, seperti wajah (tinea fasialis), kepala (tinea capitis), tangan (tinea manus), selangkangan (tinea cruris), dan kaki (tinea pedis).

Apalagi penyebab utama kurap adalah infeksi jamur, seperti Trichophyton, Microsporum, dan Epidermophyton pada permukaan kulit.

Selain itu, infeksi jamur tersebut dapat menular melalui kontak langsung dengan penderita kurap ataupun benda/tanah yang sudah terkontaminasi.

Dengan anda Menggunakan bahan-bahan alami sering kali menjadi pilihan pengobatan kurap karena cenderung mudah ditemukan dan terjangkau. 

BACA JUGA:Mengenal 11 Khasiat dari Kombucha Untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui

BACA JUGA:Wow! Ternyata Ini Kandungan dan 7 khasiat dari Kacang Kenari untuk Kesehatan Tubuh

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan