Kalian Wajib Tahu Manfaat dari Ketumbar Hitam untuk Kesehatan
Manfaat dari Ketumbar Hitam untuk Kesehatan-ANTARA -
5. Dapat Meningkatkan Kesehatan Pencernaan
Minyak yang diekstrak dari ketumbar hitam telah terbukti dapat untuk mempercepat pencernaan serta akan mengurangi gejala sindrom iritasi usus (IBS).
Penelitian menunjukkan bahwa penggunaan obat herbal yang mengandung ketumbar hitam secara signifikan akan dapat mengurangi sakit perut, perut kembung, serta ketidaknyamanan pencernaan pada individu dengan sindrom IBS.
Selain itu juga, ketumbar hitam juga telah digunakan untuk dapat merangsang nafsu makan serta juga dapat memperbaiki pencernaan.
BACA JUGA:Minum Rebusan Ketumbar Ternyata Banyak Khasiat Yang Dapat Diperoleh
BACA JUGA:Ini 5 Khasiat Tersembunyi Dari Lada Hitam Bagi Kesehatan
6. Dapat Melawan Infeksi
Ketumbar hitam juga mengandung senyawa antimikroba yang berfungsi untuk membantu melawan infeksi serta penyakit yang diakibatkan oleh makanan.
Senyawa antimikroba, seperti dodecenal, akan berfungsi melawan bakteri seperti Salmonella yang merupakan salah satu penyebab dari keracunan makanan.
Namun bukan hanya itu saja, ketumbar hitam juga telah terbukti dapat melawan bakteri penyebab terjadinya infeksi pada saluran kemih.
7. Manfaat untuk Kesehatan Kulit serta Rambut
Ketumbar hitam juga mengandung berbagai vitamin, antioksidan, serta mineral yang penting bagi kesehatan kulit serta rambut.
BACA JUGA:Minum Rebusan Ketumbar Ternyata Banyak Khasiat Yang Dapat Diperoleh
BACA JUGA:Ini 5 Khasiat Tersembunyi Dari Lada Hitam Bagi Kesehatan
Antioksidan yang terdapat di dalam ketumbar hitam akan dapat membantu untuk melawan kerusakan sel serta penuaan kulit.