Kenali! Ini 5 Teknologi Tertua di Dunia Yang Masih Berfungsi dan Dipakai Hingga Kini

Kenali! Ini 5 Teknologi Tertua di Dunia Yang Masih Berfungsi dan Dipakai Hingga Kini-NET-

BACA JUGA:PKS Bengkulu Tebar Daging Kurban

4. Sempoa

Sempoa, salah satu penemuan tertua di dunia, berfungsi sebagai alat perhitungan dan berbagai fungsi matematika lainnya. 

Alat sempoa ini pertama kali ditemukan di Mesopotamia kuno. 

Menurut sejarah, teknologi ini bermula dari kebiasaan orang-orang orang Yunani yang menggunakan batu krikil untuk menghitung.

BACA JUGA:Harus Tau, Ini 4 Tips Yang Dapat Mengurangi Terkena Paparan Radiasi Dari Smartphone, Yuk Catat!!

BACA JUGA:Daya Saing Indonesia Naik 7 Peringkat ke Posisi 27 Dunia

5. Papan Ketik QWERTY

Papan ketik atau keyboard QWERTY merupakan salah satu teknologi tertua yang masih populer hingga saat ini. 

Nama ini diambil dari letak tombol-tombol yang ada di pojok kiri atas setiap keyboard. 

Keyboard QWERTY pertama kali dikembangkan oleh Christopher Latham Sholes, seorang pencetak dan editor pada akhir abad ke-19.

Namun tahukah anda apa itu teknologi?

BACA JUGA: Menengok Industri Susu Tanah Air

BACA JUGA: Si Potal Peduli Keselamatan Pengendara, Polsek Kerkap Turun ke Jalan

Secara garis besar, teknologi dapat diartikan sebagai entitas, benda maupun tak benda yang diciptakan secara terpadu melalui perbuatan dan pemikiran untuk mencapai nilai. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan