Banner Dempo - kenedi

Dana KUR Dukung UMKM Naik Kelas

Pemerintah menetapkan target penyaluran KUR 2023 sebesar Rp297 triliun. Namun, realisasinya hanya tercapai Rp255,8 triliun. ANTARA FOTO/ Yudi Manar--

Kemudian pada 2021, KUR kembali naik tipis ke rata-rata Rp132,28 triliun karena perekonomian belum pulih betul dari pandemi Covid-19. Baru kemudian pada 2022 meloncat ke rata-rata Rp536,18 triliun, sampai akhirnya menjadi rata-rata Rp620,17 triliun pada 11 bulan periode 2023.

BACA JUGA:Kepak Garuda Segera Mengembang di IKN

BACA JUGA:Mempertanggungjawabkan Penggunaan APBN

Berdasarkan data-data di atas, komitmen pemerintah untuk terus menyediakan fasilitas patut diapresiasi. Tujuannya jelas, pelaku UKM bisa naik kelas. Di sisi lain, pelaku UKM juga perlu terus memperbaiki kinerjanya, termasuknya mengurangi NPL-nya menjadi kredit lancar sehingga dana itu bisa menjadi dana bergulir bagi pengembangan di sektor usaha ‘wong cilik’ tersebut.

Dengan demikian, peran dan fungsi KUR berjalan di rel yang benar, bahkan menjadi instrumen vital dalam mendukung pertumbuhan ekonomi Indonesia di tengah situasi perekonomian global yang lagi melambat.

 

Sumber Indonesia.go.id 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan