Jangan Dilakukan! Ini 3 Cara Buang Air Besar dan Kecil yang Dapat Membatalkan Puasa
Cara Buang Air Besar dan Kecil yang Dapat Membatalkan Puasa-harakatuna.com-
Maksudnya, pada saat sedang BAB, kotoran keluar dan belum terpisah seluruhnya, lalu dipaksa untuk berhenti.
BACA JUGA:Konro Bakar Karebosi, Citarasa Makassar yang Menggoda
BACA JUGA: Jangan Salah Pilih, Ini 5 Cara Membedakan Kurma Israel
Dan akhirnya sebagian kotoran tersebut semula posisinya sudah di luar maka masuk kembali.
Sebagaimana dijelaskan oleh, Bujairimi dalam kitabnya Hasyiyatul Bujairami'alal Khatib;
وَمِثْلُهُ غَائِطٌ خَرَجَ مِنْهُ وَلَمْ يَنْفَصِلْ ثُمَّ ضَمَّ دُبُرَهُ وَدَخَلَ شَيْءٌ مِنْهُ إلَى دَاخِلِ دُبُرِهِ حَيْثُ تَحَقَّقَ دُخُولُ شَيْءٍ مِنْهُ بَعْدَ بُرُوزِهِ؛ لِأَنَّهُ خَرَجَ مِنْ مَعِدَتِهِ مَعَ عَدَمِ حَاجَةٍ إلَى ضَمِّ دُبُرِهِ
Artinya; " Dan semisal masuknya ujung jari adalah kotoran yang keluar namun belum terpisah seluruhnya, kemudia ia mengabungkan duburnya (memutus kotoran yang keluar) dan ada bagian dari kotorannya yang kembali masuk duburnya sekiranya nyata-nyata masuknya sebagian kotoran tersebut setelah tampak keluar. Hal ini karena kotoran keluar dari lambung bersamaan tidak adanya kebutuhan untuk mengabungkan duburnya (memutus kotoran yang keluar)." (Sulaiman bin Muhammad bin Umar Al-Bujarirami, Hasyiyatul Bujairami ’alal Khatib, [Beirut, Darul Fikr: tt] ,juz II, halaman 380).
BACA JUGA:Kenali! Ini 7 Manfaat Biji Mahoni Bagi Kesehatan Tubuh
BACA JUGA:Bulan Ramadan Jangan Banyak Konsumsi Gula. Ini Manfaat yang Bakal Kamu Rasakan
Hal tersebut dapat diartikan bahwa memotong kotoran yang sudah keluar, namun belum sempurna itu akan membatalkan puasa.
Karena perbuatan itu,,sama dengan masuknya sesuatu kedalam rongga dalam (Jauf).
Dengan demikian, untuk menghindari perbuatan tersebut, maka anda sebaiknya menjadwalkan buang air besarnya pada malam hari saja.
Jika hal ini anda jadwalkan, maka tidak akan menimbulkan mudharat atau membahayakan sebagaimana disebutkan dalam kitab Fathul Mu'in;
BACA JUGA:Nauzubillah! Ini Azab Bagi Orang yang Sengaja Membatalkan Puasa