Harga Elpiji Subsisdi di Pangkalan Bervariasi, Tertinggi Rp25.000
Untuk menjaga stabilitas harga kebutuhan pokok, Pemkab Mukomuko akan menggelar pasar murah di kantor camat Lubuk Pinang, Kamis 14 Maret 2024,-Radar Utara/ Wahyudi -
BACA JUGA: Selama Ramadhan, Pemkab Santuni Anak Yatim di Mukomuko
Nurdiana menyatakan, kuota elpiji subsidi yang diterima tahun 2024 ini.
Jumlahnya masih sama yang diterima Kabupaten Mukomuko tahun 2023 lalu.
Dan jumlah itu dipastikan cukup untuk memenuhi kebutuhan masyarakat Kabupaten Mukomuko.
Jika pendistribusian gas elpiji subsidi tepat sasaran sesuai dengan katagori penerimanya.
BACA JUGA: Dinas Dukcapil Mukomuko, Buka Layanan Adminduk di Penarik
BACA JUGA:Bangun PLTD RS Pratama Diusulkan Rp800juta
"Yang menerima gas elpiji subsidi ini, hanya masyarakat yang terdaftar di keluarga penerima manfaat (KPM)," jelasnya.
Nurdiana juga mengatakan, jumlah pangkalan gas elpiji di Kabupaten Mukomuko.
Sekarang, sudah cukup banyak, ada 250 pangkalan yang tersebar di 15 Kecamatan di Kabupaten Mukomuko.
Dari 250 pangkalan itu, termasuk 2 agen gas elpiji sudah diberikan himbau kepada pihak penyediaan.
BACA JUGA:Soal Target Ivestasi Mukomuko Unggul
BACA JUGA:Sudah Ikut Pelatihan UMKM Akan Dibantu Peralatan Usaha
"Setiap tiga bulan sekali, kami melakukan monitoring ataupun pengawasan di lapangan, untuk memastikan gas elpiji subsidi ini tepat sasaran dan di jual sesuai Harga Eceran Tertinggi (HET)," pungkasnya. (*)