Tak Hanya Orang Tua, Diabetes Kini Mulai Menyerang Anak Muda, Kenali Gejalanya Sebelum Terlambat!

Tak Hanya Orang Tua, Diabetes Kini Mulai Menyerang Anak Muda, Kenali Gejalanya Sebelum Terlambat!-Foto: Getty Images/iStockphoto/AMR Image-

BACA JUGA:Yuk Kenali 8 Manfaat dari Daun Belalai Gajah, Mulai dari Mengobati Diabetes hingga Demam Berdarah

BACA JUGA:10 Khasiat Temu Putih Untuk Kesehatan Tubuh, Cegah Diabetes Hingga Menghambat Pertumbuhan Sel Kanker

Anak muda yang awalnya energik bisa merasa lemas dan kurang bersemangat untuk melakukan aktivitas sehari-hari.

4. Pandangan Kabur

Penderita diabetes dapat mengalami gangguan penglihatan, seperti pandangan kabur, yang disebabkan oleh fluktuasi kadar gula darah yang tinggi. 

Jika tidak segera ditangani, kondisi ini bisa memburuk.

5. Luka yang Sulit Sembuh

BACA JUGA:Mengungkap Rahasia dari Manfaat Fenugreek untuk Diabetes Serta Cara Mengkonsumsi

BACA JUGA:Ingat ! Kenali 6 Jenis Makanan Yang Dipercaya Mampu Membantu Menurunkan Risiko Diabetes Yang Efektif

Diabetes dapat memengaruhi kemampuan tubuh untuk sembuh dari luka atau infeksi. 

Luka atau goresan yang tadinya biasa saja bisa membutuhkan waktu lebih lama untuk sembuh pada penderita diabetes.

 

Pencegahan dan Penanganan Diabetes pada Anak Muda

Untuk mencegah diabetes, khususnya pada usia muda, perubahan gaya hidup sangat penting dilakukan. 

Mengadopsi pola makan sehat yang rendah gula, memperbanyak konsumsi sayur dan buah, serta rutin berolahraga dapat membantu menjaga kadar gula darah tetap normal. 

BACA JUGA:Beda dengan Gatal Biasa, Ternyata Inilah Ciri-Ciri Gatal karena Diabetes yang Perlu Diketahui

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan