Wanita Boleh Lakukan ! Ini Beberapa Manfaat Squat Bagi Wanita Dan Cara Melakukannya

Wanita Boleh Lakukan ! Ini Beberapa Manfaat Squat Bagi Wanita Dan Cara Melakukannya-alodokter.com-

Kesehatan ovarium berperan penting dalam regulasi hormon yang diperlukan untuk menjaga siklus menstruasi tetap teratur.

Seperti halnya jenis latihan fisik lain, squat juga dapat merangsang pelepasan endorfin yang dapat meningkatkan suasana hati dan mengurangi stres.

BACA JUGA:Tetap Berolahraga Aman dan Nyaman saat Musim Hujan, Dengan Beberapa Tips Ini

BACA JUGA:Senam adalah salah satu bentuk olahraga yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh

Setelah memahami manfaat squat, berikut adalah beberapa tips gerakan squat yang bisa diterapkan oleh wanita:

1. Lakukan Pemanasan Terlebih Dahulu.

Sebelum memulai, lakukan pemanasan dengan gerakan dinamis seperti berjalan di tempat, leg swings, atau stretching ringan untuk mempersiapkan otot yang akan bekerja.

2. Perhatikan Posisi Squat yang Benar.

Berdirilah dengan posisi kaki sejajar atau sedikit lebih lebar dari bahu, dengan jari-jari kaki sedikit mengarah ke luar.

BACA JUGA:Wajib Coba! 5 Olahraga Ini Efektif Bantu Turunkan Berat Badan dalam 2 Minggu

BACA JUGA:Cegah dari Sekarang! 5 Olahraga Ini Bisa Bantu Kamu Cegah Penyakit Stroke di Hari Tua

3. Jaga Punggung Tetap Tegak.

Hindari membungkukkan punggung, karena hal ini bisa meningkatkan risiko cedera pada punggung bagian bawah.

4. Atur Kedalaman Squat.

Namun, lakukan sesuai kemampuan dan kenyamanan Anda.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan