Catat! Inilah Bahaya Minyak Jelantah Terhadap Kesehatan, Jangan Diabaikan

Catat! Inilah Bahaya Minyak Jelantah Terhadap Kesehatan, Jangan Diabaikan-wikipedia.org-

RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Faktanya memang minyak goreng merupakan kebutuhan pokok yang lazim digunakan untuk menggoreng makanan. 

Akan tetapi,m siapa sangka anda perlu diwaspadai karena minyak jelantah dapat menimbulkan dampak negatif untuk tubuh. Pasalnya minyak jelantah adalah minyak yang digunakan lebih dari 1 kali proses menggoreng.

Dimana untuk penggunaan minyak goreng bekas yang telah dipakai berulang kali atau lebih dikenal di kalangan masyarakat dengan minyak jelantah mungkin merupakan hal umum dan biasa kita temui dalam kehidupan sehari-hari. 

Terdapat banyak orang yang mempercayai bahwa penggunaan minyak jelantah dapat memberikan rasa lebih kurang dan nikmat pada makanan seperti gorengan, ayam goreng dan jajanan anak-anak lainnya. 

BACA JUGA:BERHENTI! Jangan dibuang, berikut cara membersihkan minyak jelantah agar selalu bisa digunakan kembali

BACA JUGA:Wajib Dicoba Pengganti Minyak Goreng untuk Diet

Akan tetapi, ternyata banyak juga yang tidak mengetahui bahaya penggunaan minyak jelantah pada makanan untuk dikonsumsi.

 

Mengulik Bahaya Minyak Jelantah untuk Tubuh Kita

Akibat dari minyak goreng yang digunakan berulang telah mengalami penurunan mutu. 

Bahkan kandungan lemak tidak jenuh serta vitamin A, D, E, dan K yang ada di minyak makin lama makin menyusut.

BACA JUGA:Ketahui Manfaat Minyak Nabati Bagi Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Sesuai Dengan Namanya ! Kenali Manfaat Menakjubkan, Dari Minyak Lintah Papua

Kemudian pada akhirnya hanya kandungan asam lemak jenuh yang tertinggal di dalam minyak tersebut.  

Kemudian di lain sisi dari minyak jelantah juga mengandung senyawa karsinogenik yang terbentuk akibat proses penggorengan. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan