Mengalami Hidung Tersumbat ! Tak Perlu Langsung Beli Obat DiApotek,Kenali Cara Efektif Berikut Dapat Dilakukan

Mengalami Hidung Tersumbat ! Tak Perlu Langsung Beli Obat DiApotek,Kenali Cara Efektif Berikut Dapat Dilakukan-halodoc-

4. Menghirup Uap;

Menghirup uap dari air panas merupakan metode yang banyak digunakan untuk meredakan hidung tersumbat karena dapat melonggarkan lendir dan melembapkan saluran pernapasan. 

Teknik ini juga membantu tubuh mengeluarkan racun melalui sistem pernapasan.

- Bagaimana Caranya?

* Didihkan Air: 

Rebus sekitar dua cangkir air hingga mendidih.

BACA JUGA:Jarang Disadari! Ini 5 Manfaatnya Bagi Kesehatan Mental Beserta Pentingnya Melakukan ''Me Time''

BACA JUGA:Yuk Cari Tahu, Apakah Bau Cat Berbahaya Bagi Kesehatan Bumil?

* Tambahkan Minyak Esensial (Opsional): 

Anda bisa menambahkan beberapa tetes minyak esensial seperti peppermint atau chamomile untuk memberikan manfaat tambahan.

* Tempatkan Wadah: 

Letakkan wadah berisi air panas di permukaan yang aman.

* Tarik Napas Dalam: 

Dekatkan wajah Anda ke arah uap dan tarik napas dalam-dalam melalui hidung atau mulut.

BACA JUGA:Menyibak Rahasia Manfaat dari Bunga Celosia atau Bunga Jengger Ayam untuk Kesehatan Tubuh

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan