Ternyata Bukan Kulitnya Saja Yang Bermanfaat ! Intif Manfaat Daun Kayu Manis Yang Membuat Penasaran

Ternyata Bukan Kulitnya Saja Yang Bermanfaat ! Intif Manfaat Daun Kayu Manis Yang Membuat Penasaran-Istimewa -

Daun ini mengandung senyawa yang dapat meningkatkan sensitivitas insulin, sehingga tubuh dapat memanfaatkan insulin dengan lebih efisien untuk mengurangi kadar gula darah. 

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa konsumsi rutin daun kayu manis dapat menurunkan kadar gula darah puasa dan HbA1c, yang merupakan indikator kontrol gula darah jangka panjang.

BACA JUGA: Jarang Diketahui 5 Manfaat Rebusan Kayu Manis

BACA JUGA:Bagus untuk Ibu Hamil, Ini Dia Manfaat dari Kayu Manis

Selain itu, daun kayu manis juga memiliki sifat antioksidan dan anti-inflamasi yang berfungsi melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas dan peradangan, yang keduanya dapat berkontribusi pada perkembangan diabetes tipe 2. 

Dengan demikian, daun kayu manis menjadi bahan alami yang menjanjikan untuk membantu pengelolaan diabetes tipe 2.

2. Anti-Inflamasi

Peradangan merupakan respons alami tubuh terhadap cedera atau infeksi, tetapi peradangan kronis dapat merusak sel dan jaringan, serta meningkatkan risiko berbagai penyakit, seperti;

-  penyakit jantung

- kanker

- diabetes

BACA JUGA:Dikenal Sebagai Tumbuhan Liar ! Ketahui Manfaat Daun Merenggo, Tidak Terduga

BACA JUGA:Mengungkap Rahasia dari Kandungan Nutrisi serta Manfaat dari Daun Singkong untuk Kesehatan Tubuh

Daun kayu manis memiliki sifat anti-inflamasi yang efektif dalam mengurangi peradangan di seluruh tubuh.

Senyawa anti-inflamasi dalam daun kayu manis berfungsi dengan menghambat produksi sitokin, yaitu protein yang berperan dalam memicu peradangan. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan