Dikenal Sebagai Tumbuhan Liar ! Ketahui Manfaat Daun Merenggo, Tidak Terduga

Dikenal Sebagai Tumbuhan Liar ! Ketahui Manfaat Daun Merenggo, Tidak Terduga-Tangkapan Layar dari channel Youtube @ Mantasia Tips-

Berikut beberapa manfaat dari daun marenggo bagi kesehatan:

1. Antioksidan

Sebagaimana diketahui bahwa antioksidan merupakan salah satu senyawa, yang sangat berperan untuk membantu menjaga sel dalam tubuh dari kerusakan.

Radikal bebas adalah molekul tidak stabil yang dapat merusak sel-sel dan berkontribusi pada berbagai penyakit kronis seperti kanker, penyakit jantung, dan Alzheimer. 

Daun marenggo kaya akan antioksidan, termasuk flavonoid dan polifenol, yang efektif dalam menangkal radikal bebas dan mengurangi risiko penyakit kronis. 

BACA JUGA:Jangan Sampai Terlewatkan ! Yuk Intip Manfaat Daun Sungkai Untuk Kesehatan

BACA JUGA:Ini 5 Resep Rebusan Daun Dan Jamu Herbal, Yang Mampu Membuat Wajah Bebas Kriput Dan Terlihat Awet Muda

Konsumsi cukup antioksidan sangat penting untuk kesehatan keseluruhan, dan daun marenggo dapat menjadi sumber yang baik.

2. Anti-inflamasi

Adapun yang dimaksud dengan peradangan yaitu sebuah respons secara alami yang dilakukan tubuh terhadap cedera ataupun infeksi.

Namun, peradangan yang berlangsung lama dapat merusak jaringan dan menyebabkan berbagai kondisi, seperti radang sendi, asma, dan penyakit radang usus. 

Daun marenggo memiliki sifat anti-inflamasi yang mampu mengurangi peradangan dan meredakan gejala penyakit kronis. 

BACA JUGA:Jangan Lewatkan Manfaat Dari Daun Cincau Untuk Mengobati Asam Lambung Secara Alami

BACA JUGA:Bukan Sekedar Buahnya Saja Yang Dapat Dikonsumsi ! Temukan Manfaat Daun Nangka Untuk Kesehatan Wajah

Senyawa anti-inflamasi dalam daun marenggo, seperti flavonoid dan asam lemak omega-3, berfungsi dengan menghambat produksi mediator inflamasi, seperti prostaglandin dan sitokin. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan