Memiliki Bau yang Menyengat, Ternyata Daun Sembukan Kaya akan Manfaat untuk Kesehatan

Jumat 20 Sep 2024 - 08:44 WIB
Reporter : Arie Ade Putra
Editor : Ependi

Olahan dari Daun Sembukan atau Daun Kentut

Daun kentut atau daun sembukan ternyata akan dapat diolah menjadi makanan tradisional di beberapa daerah. 

Berikut ialah beberapa contoh dari olahan maupun resep yang dapat kalian gunakan pada daun sembukan atau daun kentut:

BACA JUGA:5 Manfaat Daun Kentang Bagi Kesehatan Tubuh Beserta Tips untuk Mengkonsumsinya

BACA JUGA:Yuk Simak 9 Manfaat dari Daun Katemas yang Baik untuk Kesehatan dan Jarang Diketahui..

1. Sayur daun sembukan atau daun kentut

Daun sembukan atau daun kentut akan dapat dimasak seperti sayur hijau lain pada umumnya. 

Daun ini dapat direbus, dikukus, hingga dapat digoreng dengan bumbu serta dikombinasikan dengan bahan lainnya seperti bawang putih, cabai, bahkan  ikan teri.

2. Sambal daun kentut atau daun sembukan

Daun kentut atau daun sembukan juga akan dapat diolah dalam menjadi sambal atau saus pedas. 

Daun sembukan ini biasanya akan dicincang halus kemudian dicampur dengan bumbu seperti cabai, bawang, serta garam.

BACA JUGA:Mengungkap 5 Manfaat dari Daun Asam Jawa untuk Kesehatan, Salah Satunya Dapat Mengobati Malaria

BACA JUGA:Yuk Kenali 8 Manfaat dari Daun Belalai Gajah, Mulai dari Mengobati Diabetes hingga Demam Berdarah

3. Lalapan

Di beberapa daerah yang ada di Indonesia, daun kentut atau daun sembukan juga dapat dimakan langsung untuk dijadikan lalapan.

Hal yang penting untuk kalian ingat bahwa penggunaan daun sembukan atau daun kentut dalam masakan tergantung pada referensi lokal serta budaya masing-masing ya!!.  

Kategori :