Ternyata Inilah 8 Tips Bagi Anda untuk Memilih Helm Buat Berkendara Saat Musim Hujan

Rabu 18 Sep 2024 - 07:19 WIB
Reporter : Muhamad Ardhia
Editor : Ependi

Karena helm yang pas dengan kepala akan memberikan kenyamanan ekstra dan memastikan perlindungan optimal.

5. Selalu pilih Warna Cerah

Ternyata menggunakan helm dengan warna cerah atau reflektif dapat membantu meningkatkan visibilitas Anda di kondisi cuaca buruk.

BACA JUGA:Jangan Dianggap Sepele ! Ini Bahayanya Jika Merokok, Pada Saat Berkendara Sepeda Motor, Simak Penjelasannya

BACA JUGA:Catat, Inilah 6 Tips Aman Berkendara Motor Dari Suzuki, Jangan Sampai Salah!

Nyatanya ini sangat penting saat hujan turun dengan intensitas tinggi, sehingga pengendara lain dapat dengan mudah melihat keberadaan Anda di jalan.

6. Memiliki Sertifikasi Keselamatan

Selalu untuk pastikan helm yang Anda pilih memiliki sertifikasi keselamatan yang sesuai, seperti standar SNI.

Sebab dari itu berkat sertifikasi ini menjamin bahwa helm telah melewati uji keselamatan yang ketat dan dapat memberikan perlindungan maksimal saat mengendarai motor, termasuk di musim hujan.

7. Memiliki Fitur Kedap Suara

Tips selanjutnya, helm yang memiliki fitur kedap suara dapat membantu mengurangi bunyi hujan yang mengenai helm, sehingga pengendara dapat tetap fokus pada perjalanan.

BACA JUGA:Pengendara Wajib Tahu ! Berikut Cara Efektif, Mengatasi Pecah Ban Mobil Saat Berkendara Berkecepatan Tinggi

BACA JUGA: Biar Tidak Membahayakan! Ini 5 Tips Cara Berkendara Motor Saat Berpuasa

Karena dengan helm yang memiliki sistem penutup leher yang rapat juga dapat mengurangi kebisingan dan meminimalkan risiko air masuk.

8. Memiliki double Visor

Tips terakhir, Helm dengan double visor, yaitu visor luar dan dalam, dapat memberikan perlindungan ekstra dari air hujan.

Kategori :