Dibanderol sekitar Rp2.249.000, drone ini menawarkan waktu terbang 7-10 menit dan jarak kendali 60-80 meter.
Walaupun dengan fiturnya lebih sederhana, namun drone ini sangat cocok bagi pengguna pemula yang mencari drone untuk penggunaan ringan.
BACA JUGA:Ternyata, Ini Dia Penyebab Touchpad Leptop Tidak Berfungsi Beserta Cara Mengatasinya
3. KF102 Max
Berikutnya ada KF102 Max yang hadir spesifikasi tinggi di harga yang kompetitif, sekitar Rp2.249.000.
Bahkan drone ini memiliki kamera 6K dan fitur seperti gimbal 2-axis serta teknologi GPS.
Adanya "Obstacle Avoidance" membuatnya aman untuk digunakan di lingkungan yang lebih rumit.
Dengan waktu terbang sekitar 25 menit dan jarak kendali 1200 meter, drone ini cocok untuk pengambilan gambar profesional.
BACA JUGA:Berselancar di Internet Makin Nyaman! Inilah 7 Tips Memilih HP yang Sinyalnya Kuat...
BACA JUGA:5 Rekomendasi HP Mid Range Terbaik yang Rilis di Awal Agustus 2024, Ada Yang di Bandrol Rp 2 Jutaan
4. SJRC F11 Pro 4K
Selanjutnya ada SJRC F11 Pro 4K menjadi pilihan menarik di kisaran harga Rp 2.560.000.
Drone ini memiliki kamera 4K yang mampu menghasilkan foto dan video berkualitas tinggi. Drone ini memiliki desain portabel dan mudah dibawa ke berbagai tempat.
Fitur seperti GPS dan "Follow Me" sangat bagus untuk berbagai level pengguna, dari pemula hingga profesional.
Untuk waktu terbang hingga 28 menit dan jarak kendali yang