Sebab kandungan saponin dalam daun petai China mempercepat proses penyembuhan luka.
Nantinya Saponin bekerja dengan cara memicu senyawa pembentuk kolagen yakni protein, sehingga luka pun lebih cepat sembuh.
BACA JUGA:Taukah Anda, Ternyata Mengkonsumsi Rebusan Kulit Petai Banyak Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh
BACA JUGA:Jarang Diketahui ! Ini 3 Khasiat Air Rebusan Kulit petai Bagi Kesehatan Tubuh
Terlepas dari itu, daun petai cina juga mengandung lektin dan tanin. Lektin, tanin, dan saponin dapat meningkatkan pembentukan pembuluh darah baru dan merangsang kolagen.
Karena kolagen ini berfungsi mempercepat penyembuhan luka. Cara penggunaannya adalah tumbuklah daun petai china hingga halus.
Lalu, tempelkan kepada kulit yang terluka.
3. Pengobatan Psoriasis
Sebelumnya Psoriasis sendiri merupakan penyakit kulit yang gejalanya berupa rasa gatal, rasa perih, kulit kering dan bersisik, kulit kemerahan, dan sedikit bengkak di kulit.
BACA JUGA:Taukah Anda, Ternyata Mengkonsumsi Rebusan Kulit Petai Banyak Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh
BACA JUGA:Jarang Diketahui ! Ini 3 Khasiat Air Rebusan Kulit petai Bagi Kesehatan Tubuh
Akan tetapi tak perlu khawatir karena psoriasis bisa diobati dengan daun lamtoro.
Khasiat daun petai cina dapat diperoleh dengan cara menumbuk daunnya hingga halus.
Selanjutnya tempelkan pada kulit yang mengalami psoriasis dan biarkan selama beberapa menit hingga rasa perih mereda.
4. Meredakan nyeri otot
Khasiat daun petai cina yang keempat adalah dapat mengatasi nyeri otot. Oleh karena itu daun petai cina digunakan oleh penduduk Meksiko dan Belize untuk meredakan nyeri otot.