Perhatikan, Ini Dampak Buruk yang Dapat Terjadi Jika Malas Mencuci Muka Sebelum Tidur

Minggu 18 Aug 2024 - 10:52 WIB
Reporter : Muhamad Ardhia
Editor : Ependi

RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Setelah seharian sibuk bekerja, tidur adalah godaan terbesar untuk mengakhiri hari yang panjang. 

Saking lelahnya kita, membuat kita membersihkan wajah dari makeup dan kotoran. 

Jika setiap hari terlihat seperti ini, wajah Anda akan menghadapi banyak masalah.

Tidur dengan make up dan kotoran tidak dianjurkan oleh dermatologist atau ahli kesehatan kulit. 

BACA JUGA:Stop ! Tidak Harus Pergi Kesalon, Ini Terdapat 9 Tips Efektif Untuk Menghilangkan Komedo Pada Wajah

BACA JUGA:Tidak Perlu Ragu Lagi Untuk Mengkonsumsinya ! Ini Manfaat Susu Beruang Untuk Wajah, Yang Bikin Anda Tercengang

Sebab, efek tersebut dapat menimbulkan masalah baru pada wajah. Apa aja?

Menurut Joshua Zeichner, MD, Director of Cosmetic and Clinical Research di departemen Dermatology di Mount Sinai Medical Center, kulit mengalami penurunan hidrasi di malam hari. 

Saat make up atau kotoran menempel, kulit wajah tidak bisa mengelola hidrasinya dengan baik.

Akibatnya, Anda terbangun dengan wajah kering dan flaky.

Hasil dari kotoran dan makeup yang nggak dibersihkan berubah menjadi sel kulit mati pada permukaan wajah. 

BACA JUGA:Kenali ! Ini Sederet Khasiat Dari Minyak Argan Murni, Bagi Kesehatan Rambut Wajah, Dan Tubuh Ini Penjelasannya

BACA JUGA:Bukan Hanya Menjadi Minuman Rutinitas Belaka Saja ! Ini Manfaat Masker Teh Sariwangi Bagi Wajah

Di pagi hari Anda akan dikejutkan dengan wajah kusam dan tidak bercahaya.

Namun, tahukah Anda bahwa lalai mencuci muka bukanlah kebiasaan yang baik. 

Kategori :