Kenali Ini Dia Gejala, Penyebab dan Cara Mengatasi Mata Berkunang-Kunang

Minggu 12 Jan 2025 - 16:15 WIB
Reporter : Muhamad Ardhia
Editor : Ependi

Artinya apabila anda memiliki riwayat keluarga dengan ablasi retina atau robekan, anda mungkin berisiko lebih tinggi mengalaminya di masa depan.

3. Karena Degenerasi Makula Terkait Usia

Pasalnya degenerasi makula terkait usia (AMD) adalah kondisi mata yang umum di antara orang berusia 50 dan lebih tua, makula adalah bagian mata yang membantu anda untuk melihat lurus ke depan dengan tajam.

Tapi, bila anda menderita AMD, makula perlahan bisa memburuk dan dapat menyebabkan mata berkunang-kunang.

4. Karena Migrain Mata

BACA JUGA:Dikenal Sebagai Gulmah Di Mata Masyarakat ! Temukan Manfaat Dari Daun Merdeka Bagi Tubuh Manusia

BACA JUGA:Mau Memiliki Mata Tetap Oke Hingga Usia Senja ! Intip 6 Cara Untuk Menjaga Kesehatan Mata Dibawah Ini

Faktanya migrain adalah jenis sakit kepala berulang. Di mana migrain biasanya menyebabkan rasa sakit yang parah di kepala, tetapi dapat menyebabkan gejala lain berupa perubahan visual yang dikenal sebagai aura.

Apalagi aura biasanya berlangsung sekitar 20-30 menit dan kemudian hilang dengan sendirinya, tanpa perawatan apa pun.

Biasanya migrain juga dapat menyebabkan penglihatan berkunang-kunang.

5. Karena Insufisiensi Vertebrobasilar

Faktanya Insufisiensi vertebrobasilar merupakan suatu kondisi yang terjadi ketika ada aliran darah yang buruk ke bagian belakang otak, hal ini menyebabkan kekurangan oksigen ke bagian otak yang bertanggung jawab untuk penglihatan dan koordinasi.

BACA JUGA:Bukan Hanya Mampu Mengatasi Mata Katarak, Ternyata Mengkonsumsi Jagung Rebus Juga Banyak Manfaat Lainnya

BACA JUGA:Mengulik Sederet Manfaat Kantong Teh Bagi Kesehatan Mata, Salah Satunya Membantu Mengatasi Mata Lelah

6. Karena Neuritis Optik

Dimana Neuritis optik ialah peradangan yang merusak saraf optik, kondisi ini terkait dengan multiple sclerosis (MS), gejalanya termasuk rasa sakit, kehilangan persepsi warna, dan kehilangan penglihatan ketika mata berkedip atau bergerak.

Kategori :