Para Wanita Wajib Tahu Manfaat dari Buah Naga untuk Ibu Hamil

Minggu 24 Nov 2024 - 12:16 WIB
Reporter : Arie Ade Putra
Editor : Ependi

Buah naga juga akan sangat bermanfaat dalam mencegah anemia pada ibu yang sedang hamil karena di dalam buah naga juga terdapat kandungan zat besi. 

BACA JUGA:Ini Dia Manfaat dari Buah Sawo untuk Kecantikan Kulit Serta Perawatan Rambut

BACA JUGA:Kenali Buah Kawis Yang Termasuk Buah Langkah, Yang Menyimpan Segudang Manfaat

9. Dapat Mencegah Sembelit

Sembelit akan seringkali menjadi salah satu masalah yang paling sering dialami oleh ibu yang sedang hamil. 

Dengan mengkonsumsi buah naga yang kaya serat secara teratur, maka masalah sembelit akan dapat diatasi.

10. Menjaga Tekanan Darah

Buah naga juga dipercaya akan dapat membantu dalam menjaga tekanan darah agar tetap stabil, sehingga akan dapat mencegah terjadinya preeklamsia. (*o*)

Kategori :