Pasalnya cuka sari apel memiliki senyawa antimikroba sehingga dapat meredakan sakit yang ditimbulkan dari radang tenggorokan.
Akan tetapi untuk menggunakannya, Anda dapat melarutkan 1 sampai 2 sendok makan cuka sari apel ke dalam segelas air.
BACA JUGA:Dikenal Gatal, Ternyata Daun Talas Diolah Memiliki Berbagai Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh Kita
BACA JUGA:Mengenal Manfaat dari Jus Jambu Biji: Minuman yang Alami untuk Menjaga Kesehatan Tubuh
Setelah itu, berkumurlah dengan larutan cuka sari apel tersebut setiap 3 sampai 4 jam sekali secara rutin. (*)
Kategori :