Bingung Milih Motor Listrik? Inilah Beberapa Rekomendasi Motor Listrik Volta Beserta Harganya

Motor Listrik-istimewa-

RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Saat ini industri otomotif telah mencapai babak baru dengan terobosan motor listrik.

Yang mana Volta menjadi salah satunya merupakan pendatang baru di pasar motor listrik.

Volta Company berbasis di Kawasan Industri Candi, Semarang. Dan dengan semakin banyak orang yang menggandrungi motor listrik, Volta banyak mengeluarkan produk unggulan mereka.

Tertarik apa saja daftar motor listrik Volta dan harganya?

Di Bawah ini beberapa daftar motor listrik Volta dan harganya yang udah tim radarutara.bacakoran.co merangkum dari berbagai sumber.

BACA JUGA:Pengendara Sepeda Motor Wajib Tahu ! Begini Cara Pengereman Yang Baik, Agar Aman Saat Berkendara Dijalan

BACA JUGA:Nampaknya Kecil! Ini 5 Fungsi Dari Tutup Pentil Ban, Baik Itu Motor Ataupun Mobil Yang Tidak Terduga

1. Volta Mandala

Sepeda motor listrik ini dikenal dengan desainnya yang gemas dan warnanya kalem sehingga cocok untuk meningkatkan kepercayaan diri pengendara.

Sekilas model ini terlihat seperti sepeda motor vespa matic.

Ternyata selain desainnya, motor ini digemari banyak orang karena memiliki fitur fast charging yang tidak dimiliki varian Volta lainnya.

Anda hanya membutuhkan waktu 4-5 jam untuk mencapai 100%. Apalagi motor listrik Volta Mandala memakai tenaga baterai SGB Lifepo4 60V23Ah dengan tenaga 1.000 watt.

Sepeda motor ini juga mampu menempuh jarak maksimal 65 km dengan kecepatan menyentuh 55 kpj.

BACA JUGA:Kenapa Motor Matic Saat Ini Lebih Banyak Orang Pilih ? Simak 7 Penjelasannya Dibawah Ini

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan