Jangan Asal Beli ! Ketahui Manfaat Memilih Air Mineral PH Tinggi, Bagi Kesehatan Tubuh
Jangan Asal Beli ! Ketahui Manfaat Memilih Air Mineral PH Tinggi, Bagi Kesehatan Tubuh-Pexels-
RADARUTARA.BACAKORAN.CO - Perlu untuk diketahui, ternyata bahwa Air mineral pH tinggi adalah air dengan pH di atas 7.
Beberapa penelitian menunjukkan bahwa air mineral dengan pH tinggi dapat;
- Menetralkan asam dalam tubuh
- memperbanyak asupan air
- memperbaiki kondisi tubuh.
BACA JUGA:Kolaborasi Pemerintah dan Swasta untuk Akses Air Minum Bersih di 2045
BACA JUGA:Depot Air Minum Isi Ulang Harus Beri Jaminan Perlindungan Kesehatan Konsumen
Selain itu, air mineral dengan pH tinggi diduga dapat membantu mencegah penyakit kronis seperti;
- kanker
- penyakit jantung.
Meski diperlukan lebih banyak penelitian untuk membuktikan manfaat air mineral berpH tinggi, air ini tetap menjadi pilihan yang baik untuk menjaga kesehatan tubuh.
BACA JUGA:Tingkatkan Layanan Air Minum, 6 Desa di Mukomuko Dapat Pansimas
BACA JUGA:Stop! Ini 5 Bahaya Mengisi Ulang Botol Air Minuman Kemasan Bagi Kesehatan
Air mineral dengan pH tinggi dapat diminum langsung atau dicampurkan ke dalam makanan atau minuman.