Mengulik Penyebab dan Gejala Alergi Dingin Beserta Tips untuk Mengatasinya
Cara Mencegah Alergi Dingin-freepik.com-
Selanjutnya ada obat leukotriene antagonist atau antileukotriene adalah obat yang dapat menghambat fungsi leukotrien, yaitu zat kimia di paru-paru yang dilepaskan oleh sel darah putih dan dapat menyebabkan peradangan serta sesak napas.
Namun, obat ini biasanya digunakan untuk menangani asma, tetapi juga memiliki manfaat lain seperti mengobati alergi.
4. Obat Omalizumab
Adapun ternyata obat omalizumab merupakan jenis obat yang bekerja dengan cara menghambat reaksi sistem imun terhadap pemicu alergi dan biasanya diberikan melalui suntikan.
Di samping itu, pada kasus ini, omalizumab bermanfaat untuk meringankan rasa gatal.
BACA JUGA:Mulai Dari Sakit Perut Hingga Alergi, Inilah Tanda Usus Tidak Sehat, Yuk Cek Mana yang Anda Rasakan
BACA JUGA:Kenali, Ternyata Ini Beberapa Jenis Alergi Jarang Ditemukan di Dunia, yang Perlu Anda Ketahui
Beberapa Cara Mencegah Alergi Dingin Muncul Kembali
Nyatanya tak ada cara menghilangkan alergi dingin secara khusus, karena kondisi ini hanya dapat dicegah dengan menerapkan perubahan gaya hidup, seperti:
- Dapat dicegah dengan minum obat yang diresepkan dokter sebelum terkena paparan dingin.
- Dengan memperhatikan pola makan, hindari konsumsi makanan atau minuman yang terlalu dingin.
- Dengan melindungi kulit dari perubahan suhu yang mendadak, misalnya selalu sedia jaket dan sarung tangan.
- Dengan Membawa suntikan epinefrin. Karena suntikan ini merupakan pertolongan pertama pada pasien yang mengalami alergi parah dan berisiko terkena anafilaksis.
BACA JUGA:Mulai Dari Sakit Perut Hingga Alergi, Inilah Tanda Usus Tidak Sehat, Yuk Cek Mana yang Anda Rasakan
BACA JUGA:Kenali, Ternyata Ini Beberapa Jenis Alergi Jarang Ditemukan di Dunia, yang Perlu Anda Ketahui