Kenali, Pohon Pule Ternyata Menyimpan Banyak Manfaat Untuk Kesehatan, Bisa Mengobati Sakit Gigi
Kenali, Pohon Pule Ternyata Menyimpan Banyak Manfaat Untuk Kesehatan, Bisa Mengobati Sakit Gigi-NET -
Secara pengobatan tradisional, tanaman pule digunakan untuk mengobati diare dan disentri.
Sebuah penelitian pada hewan menemukan bahwa ekstrak metanol tanaman ini tidak hanya membantu meredakan diare, tetapi juga memiliki efek antinosiseptif (mengurangi kesadaran akan rasa sakit) pada tubuh.
Hal sama juga terjadi pada penelitian lain, ekstrak etanol kulit pohon pule ditemukan efektif dalam mengurangi frekuensi buang air besar pada tikus yang menderita diare. Senyawa seperti saponin, tanin, dan alkaloid tertentu diduga berkontribusi terhadap efek ini.
Dari hasil penelitian dalam jurnal Phytotherapy Research, efek antidiare dari ekstrak Alstonia dimediasi oleh blokade saluran kalsium.
BACA JUGA:7 Gejala Mirip Sakit Pencernaan, Waspadai TBC Usus
BACA JUGA:Jarang Diketahui Ketahui, Ini Penyebab Terjadinya Tulang Keropos
Akan tetapi, diperlukan lebih banyak penelitian untuk lebih memahami efek dan manfaat tanaman Alstonia untuk diare. Semoga bermanfaat. (*)