Banner Dempo - kenedi

Hindari Bakteri! Tahan Lama dan Tidak Bau, Begini Cara Menyimpan Daging Kurban di Kulkas

Hindari Bakteri! Tahan Lama dan Tidak Bau, Begini Cara Menyimpan Daging Kurban di Kulkas-Twitter/henlosaal/sbyfess-

Daging kurban yang tersimpan dalam freezer di kulkas sampai beku dapat digunakan dengan suhu -18 derajat Celcius.

Daging ini, diyakini mampu bertahan selama 1-2 bulan jika dalam kondisi beku sehingga mikroba tidak dapat berkembang dan kualitas daging dapat dijaga. 

BACA JUGA:Melongok Suku Tuareg, Suku Semi Nomaden Penguasa Gurun Sahara

BACA JUGA:Ancaman El Nino, Penyaluran 232 Unit Pompanisasi Dipercepat

F. Jangan bekukan daging, bila sudah dicairkan

Ini hal terpenting yang harus dipahami dan diketahui salam proses menyimpan daging kurban di dalam kulkas atau freezer. 

Bila mengeluarkan daging yang sudah disimpan dalam beberapa waktu, dari kulkas. 

Maka dianjurkan agar segera mengolah daging ini untuk dimasak dan dikonsumsi sampai habis.

BACA JUGA:Saksikan Wayang Kulit, Meriani: Wajib Didukung, Upaya Melestarikan Budaya Indonesia

BACA JUGA:Dukungan Terus Mengalir, Dempo-Bang Ken Kian Menguat

Pasalnya, jika daging sudah dikeluarkan dan dicairkan hingga kemudian dikembalikan ke wadah penyimpanan untuk dibekukan lagi.

Kualitas daging ini akan menurun hingga bisa cepat rusak dan membusuk. 

Demikianlah, artikel singkat ini dibuat sebagai penambah wawasan dan pengetahuan untuk menjaga agar kualitas daging kurban tetap terjaga. 

Semoga bermanfaat. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan