Bukan Sekedar Gaya-Gayaan! Ini Beberapa Manfaat Penting Sarung Tangan Motor

ILUSTRASI Sarung Tangan Motor-suzuki.co.id-

BACA JUGA:Perkebunan Masuk Obyek Serapan Pupuk Subsidi, Tapi...

Untuk itu, sarung tangan motor dipercaya mampu dalam menjaga suhu tangan pengendara motor tetap stabil atau ideal.

Bahkan dapat melindungi pengendara motor dari terkena paparan sinar matahari dan udara dingin.

2. Dapat mencegah terkena luka lecet dan dari benturan;

Dalam mengendarai sepeda motor di jalanan, pengendara bisa saja mengalami kecelakaan yang tidak terduga.

Baik itu saat berkendara kencang ataupun lagi pelan-pelan.

BACA JUGA:Gaji 13 Tembus 50 Miliar Lebih Belum Cair, Ini Penyebabnya

BACA JUGA:Wabup Arie Salam Kompak dengan Ketua Tim Nasional Pemenangan Pilkada 2024 PDIP

Jadi sarung tangan motor dapat berfungsi sebagai tameng utama ketika pengendara motor terjatuh, seperti;

- Dapat meminimalisir terkena luka gores

- Lecet akibat terkena kerikil

- Terkena gigitan serangga

- Atau benda lain yang dapat membahayakan pengendara

3. Dapat meningkatkan cengkraman dan kontrol;     

Dengan anda memilih bahan serta desain dari sarung tangan motor yang tepat, maka akan mampu meningkatkan cengkeraman tangan pada saat memegang setang motor.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan