PENGUMUMAN KASN Rilis Hasil Akhir JPT Bengkulu Utara
PENGUMUMAN KASN Rilis Hasil Akhir JPT Bengkulu Utara-Radar Utara/ Benny Siswanto -
BACA JUGA:16 Pejabat Bengkulu Utara Dipantau KPK
Selain itu, pelaksanaan pengisian JPT di tahun 2023 dilakukan oleh 430 Instansi Pemerintah (IP) Pusat maupun Daerah.
"Total pelaksanaan berjumlah 767 yang terdiri dari 367 Seleksi Terbuka dan 400 Uji Kompetensi," beber KASN dalam situs resminya.
Sedianya, leges tiga besar dari KASN atas lelang Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama itu, dilakukan pada 29 Desember 2023.
Tiga job eselon IIb tersebut, disebut-sebut bakal menjadi pelantikan bersamaan dengan eselon lainnya dalam seruak gerbong mutasi di lingkungan Pemda BU.
BACA JUGA:16 Pejabat Bengkulu Utara Dipantau KPK
BACA JUGA:KMP Pulo Tello Docking, Enggano Terancam Terisolir
Kembali mengulas, KASN telah merekomendasikan 3 nama kepada kepala daerah ini atas kompetisi terbuka yang diikuti oleh sebelas birokrat.
Diantaranya; Alamsyah, SE, Hardiantoni, SH, Rimiwang Muksin, S.Sos, M.Si, Sabani, SH, Sadly Riyanto Simanjuntak, SE, Wahidu Syawal, SP, MH, Abdul Hadi, SPt, Chairi Suhut Pertanian, SP, H Juwita Abadi, SP, Muhadi Gunawan, S.Pt serta Damiri, S,Sos.
Sebelumnya sorot untuk segera dilakukannya penyegaran organisasi di awal tahun, sempat dilontarkan legislatif daerah.
Pertimbangannya, mulai dari pelaksanaan tahun anggaran berjalan yang tengah dalam persiapan administratif, sejalan dengan nomor register atua noreg APBD 2024 yang telah diterbitkan Pemprov Bengkulu. (*)