Apakah Boleh, Tubuh Masih Berkeringat Langsung Mandi! Ini Penjelasannya.
Tubuh Masih Berkeringat Langsung Mandi-alodokter.com-
Jika mandi dengan air yang bersuhu hangat akan mengurangi risiko kekejangan pada otot, sedangkan mandi menggunakan air dingin akan membuat melegakan otot.
BACA JUGA:Begini 7 Cara Cegah Miskin. Nomor 7 Banyak Ditemui..
BACA JUGA:Kenapa Kartu Kredit Lebih Baik dari Paylater ? Ini Faktanya.
Akan tetapi, mandi dengan suhu air terlalu dingin pada saat malam hari, akan membuat tubuh menggigil.
Sebagaimana dipublikasikan dalam jurnal Sport Medicine hasil dari sebuah study mengungkap bahwa jika mandi menggunakan air yang terlalu dingin dapat mengakibatkan otot menjadi kaku bahkan denyut jantung menjadi lebih meningkat.
Perlu diingat, jika tubuh anda dalam keadaan berkeringat, maka jangan dulu langsung mandi.
Namun, apabila sudah tidak tahan lagi untuk mandi, maka sebaiknya agar memilih suhu air yang cocok untuk mandi.
Dan juga anda harus memastikan terlebih dahulu sebelum mandi, gunakanlah air yang memiliki suhu tidak terlalu dingin dan juga tidak terlalu panas.
BACA JUGA:Gerindra Mukomuko Optimis Rebut Kursi Pimpinan Dewan, Ini Perolehan Suaranya
BACA JUGA:Pleno Kecamatan
Itulah beberapa langka yang dapat anda lakukan ketika tubuh masih berkeringat untuk bisa langsung mandi. (*)