Dorong Penggunaan EBT, Komitmen untuk Masa Depan Hijau
Asisten II Setda Provinsi Bengkulu, RA. Denni, SH, MM saat menerima penghargaan DEN 2024-Radar Utara/Doni Aftarizal-
"Ini luar biasa," tambah Denni dalam penganugerahan DEN 2024 dengan mengangkat tema Kebijakan Energi untuk Mendukung Ketahanan dan Kemandirian Energi.
Lebih lanjut Denni menyatakan, penghargaan ini awal dari perjalanan panjang. Pemprov Bengkulu tentunya berharap capaian ini menjadi katalisator kolaborasi yang lebih kuat antara pemerintah, masyarakat dan sektor swasta.
BACA JUGA:Upaya Pengembangan Listrik dari Energi Baru Terbarukan Perlu Diimbangi dengan Demand
BACA JUGA:Menteri ESDM Ingatkan Keharusan Pemanfaatan Energi Baru Terbarukan
"Tujuan kita bukan hanya kemandirian energi, tapi juga kesejahteraan masyarakat serta perlindungan lingkungan untuk generasi mendatang," demikian Denni. (tux)