Kerap Terabaikan! Ternyata Ini 7 Kebiasaan Sepele yang Memiliki Dampak Buruk yang Dapat Merusak Otak

Kerap Terabaikan! Ternyata Ini 7 Kebiasaan Sepele yang Memiliki Dampak Buruk yang Dapat Merusak Otak-pexels.com/AndreaPiacquadio-

3. Kebiasaan Terlalu Sering Makan Junk Food

Keseringan mengonsumsi Junk food bisa berdampak buruk bagi kesehatan, termasuk otak, orang yang lebih banyak mengonsumsi makanan cepat saji memiliki bagian otak yang lebih kecil.

BACA JUGA:Ketahui Cara Atau Tips Merawat Kepala Botak Bagi Pria Agar Tetap Stylish

BACA JUGA:Hati-Hati Bahaya ! Ketahui Ini Bahayanya Bagi Kesehatan Otak Jika Anda Kurang Tidur

Padahal bagian otak tersebut berhubungan dengan pembelajaran, memori, dan kesehatan mental, junk food juga mengandung gula dan kalori yang bisa menyebabkan obesitas dan diabetes.

4. Kebiasaan Menggunakan Earphone

Memang mendengarkan musik memang cara yang baik untuk bersantai dan melepas penat, namun, sebaiknya mendengarkan musik tidak dengan earphone.

Nyatanya ketika menggunakan earphone selama 30 menit bisa menyebabkan kerusakan pendengaran, sekali kamu merusak pendengaran, maka itu akan bersifat permanen.

BACA JUGA:Buruan Cobain, Ini Beberapa Cara Senam Otak untuk Meningkatkan Daya Ingat ala Jim Kwik

BACA JUGA:Bisa Bikin Otak Makin Tajam, Dengan Lakukan Beberapa Olahraga Ini di pagi Hari, Apa Saja?

Makannya orang dengan gangguan pendengaran juga lebih tinggi berisiko penyakit Alzheimer, untuk menjaga kesehatan otak, pastikan kamu mendengarkan musik dengan volume yang aman.  

5. Kebiasaan Berpikir Negatif

Siapa sangka kebiasaan berpikir negatif adalah kebiasaan yang dapat merusak otak, jika kamu terus menerus merasa cemas, ini bisa berdampak buruk pada kesehatan mental kamu.

Padahal bagi orang yang terus memikirkan hal negatif lebih banyak memiliki amiloid di dalam otaknya, hal ini merupakan indikator utama penyakit Alzheimer, pasalnya anda bisa mencoba memikirkan hal yang positif.

BACA JUGA:Kotak Kosong Menang Pilkada, KPU Siapkan Jadwal Ulang di 2024

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan