Pemdes Serumbung Gelar Sertifikasi Sekaligus MDST Pembangunan DD 2024
Pemdes Serumbung Gelar Sertifikasi Sekaligus MDST Pembangunan DD 2024-Radar Utara/Debi Susanto-
"Dengan adanya pembangunan tersebut diharapkan masyarakat Desa Serumbung khususnya bisa dengan lancar mengangkut hasil pertanian maupun perkebunannya.
Sehingga berdampak pada peningkatan perekonomian warga desa setempat khususnya warga Serumbung.
BACA JUGA: Wujud Transparansi, Desa Wajib MDST Hasil Pembangunan TA 2024
BACA JUGA: MDST Jadi Penutup Pembangunan DD TA 2023 Air Tenang
Dengan telah diserahkan pembangunan tersebut sekiranya dapat dirawat secara bersamaan sehingga dapat dirasakan dalam jangka waktu yang lama, ingat membangun itu tidak lah mudah butuh biaya yang tak sedikit," pesan Sekcam.
Pantau SKH Media Radar Utara di lokasi, adapun rangakaian prosesi kegiatan tersebut dimulai dari pengecekan pembangunan secara langsung ke lapangan, penandatanganan berita acara hingga penyerahan hasil pembangunan desa kepada masyarakat penerima manfaat.
Kegiatan sertifikati sekaligus Musyawarah Desa Serah Terima pembangunan fisik tahun anggaran 2024 berjalan dengan lancar dan sukses. (*)