Jarang Diketahui, Ini Dia Beberapa Daftar Nama Bahan Kimia yang Berbahaya

Jarang Diketahui, Ini Dia Beberapa Daftar Nama Bahan Kimia yang Berbahaya-umsu.ac.id-

Asam sulfat juga sering digunakan dalam produksi baterai, pupuk, serta berbagai proses industri.

 Zat ini akan sangat korosif serta akan dapat menyebabkan luka bakar parah pada kulit dan juga akan dapat merusak jaringan jika terhirup atau tertelan zat ini.

BACA JUGA:Jauhi Konsumsi Obat Kimia ! Ini Rekomendasi 7 Jenis Teh Yang Efektif Redakan Batuk

BACA JUGA:Jangan Langsung Minum Obat Kimia ! Ini 5 Cara Alami Yang Efektif Sembuhkan Batuk

7. PCB atau Polychlorinated Biphenyls

PCB atau Polychlorinated Biphenyls juga merupakan bahan kimia yang dapat digunakan dalam pendingin serta pelumas listrik. 

Walaupun penggunaannya telah dilarang, PCB tetap saja ada di lingkungan serta juga akan dapat menyebabkan kanker, dan gangguan pada sistem reproduksi serta saraf.

8. Arsen atau Arsenic

Arsenik ialah merupakan senyawa kimia yang mudah dapat ditemukan dalam pestisida dan kayu olahan, hingga beberapa sumber air alami. 

Paparan dari arsenik dalam jangka panjang akan dapat menyebabkan penyakit kanker kulit, penyakit paru-paru, hingga penyakit kandung kemih.

BACA JUGA:Tidak Harus Selalu Berpatokan Dengan Obat Kimia ! Kenali 10 Cara Alami, Untuk Meredakan Batuk Dengan Cepat

BACA JUGA:Tidak Perlu Menggunakan Obat Nyamuk Kimia ! Cukup Tanam 5 Tanaman Hias ini di Dalam Rumah Anda

9. Dioxin

Dioxin ialah merupakan senyawa kimia yang terbentuk dari pembakaran bahan organik, seperti dalam proses industri maupun insinerasi sampah. 

Dioxin juga akan bersifat karsinogenik yang akan dapat mengganggu sistem hormonal serta juga akan dapat menyebabkan gangguan reproduksi.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan