Bagi Anda Yang Sudah Berusia 40-an, Ini 6 Jenis Skincare Yang Wajib Anda Punya

Senin 26 Aug 2024 - 07:22 WIB
Reporter : Dodi Haryanto
Editor : Ependi

BACA JUGA: Para Wanita Wajib Pakai! Ini 5 Jenis Skincare Termahal Di Dunia

Untuk hasil terbaik, pilih pelembab dengan bahan seperti;

- ceramide

- niacinamide

- asam hialuronat.

Bahan-bahan ini tidak hanya melembabkan, tapi juga memperkuat lapisan pelindung kulit dan meningkatkan elastisitasnya.

3. AHA dan BHA;

Asam alfa hidroksi (AHA) dan asam beta hidroksi (BHA) adalah dua bahan eksfoliasi yang sangat efektif dalam rutinitas perawatan kulit Anda.

BACA JUGA:Awas ! Jangan Asal Pakai, Skincare Dan Kosmetik Yang Memiliki 5 Kandungan Ini, Berbahaya Bagi Kesehatan

BACA JUGA: Para Wanita Wajib Pakai! Ini 5 Jenis Skincare Termahal Di Dunia

AHA seperti asam glikolat dan asam laktat mengangkat sel kulit mati dari permukaan, mencerahkan kulit dan mengurangi hiperpigmentasi.

BHA seperti asam salisilat, sebaliknya, menembus jauh ke dalam pori-pori untuk menghilangkan kotoran dan minyak yang tersumbat.

Penggunaan AHA dan BHA secara teratur memperbaiki tekstur kulit, mengurangi garis-garis halus, dan mencegah jerawat.

4. Serum anti penuaan;

Serum anti penuaan merupakan produk kaya bahan aktif yang dapat mengatasi berbagai masalah kulit akibat penuaan.

BACA JUGA:Awas ! Jangan Asal Pakai, Skincare Dan Kosmetik Yang Memiliki 5 Kandungan Ini, Berbahaya Bagi Kesehatan

Kategori :