Jika digunakan secara rutin akan berdampak pada kulit ketiak, berbeda dengan kristal tawas yang tidak mengandung kimia.
BACA JUGA:Mengungkap Rahasia dari Biji Mahoni yang Mempunyai Segudang Manfaat Untuk Kesehatan Tubuh
BACA JUGA:Kenali Segudang Manfaat dari Buah Gandaria yang Baik Untuk Kesehatan Tubuh
Dengan menggunakan tawas sebagai deodoran tidak menimbulkan efek samping dan cocok digunakan bagi setiap orang.
Tentunya tidak heran jika banyak orang yang beralih ke tawas agar terhindar dari efek deodoran kimia pada ketiak.
Selain banyak manfaatnya yang baik bagi ketiak, tawas tidak memiliki efek samping seperti deodoran kimia.
Saat ini sudah banyak tawas tersedia dalam bentuk cair atau kristal siap pakai sebagai deodoran alami.
Hal ini menjadikan tawas menjadi alternatif bagi anda yang ingin meninggalkan deodoran kimia. Semoga bermanfaat. (*)