Katakan Tidak Pada Ketiak Bau! Ini Cara Ampuh Mengatasi Ketiak yang Bau, Apa Saja?

Sabtu 24 Aug 2024 - 18:18 WIB
Reporter : Muhamad Ardhia
Editor : Ependi

4. Jika pakaian Anda basah karena keringat, segera ganti

Setelah berolahraga atau pergi ke gym, langsung ganti dan cuci pakaian yang basah oleh keringat dengan pakaian yang bersih dan kering.

Pakaian yang terkena keringat akan menjadi sarang kuman dan bakteri, yang bisa menyebabkan ketiak dan badan bau.

Dan jangan ragu untuk segera mengganti dengan pakaian yang bersih dan kering!

BACA JUGA:Jangan Dianggap Sepele, Ternyata Ini 6 Penyebab Bau Ketiak Menyengat Meski Setelah Mandi

BACA JUGA:Jangan Dibuang ! Ini 7 Cara Untuk Membersihkan Botol Minum Stainles Yang Sudah Berbau, Agar Kembali Steril

Akan tetapi, pakaian yang sudah dipakai berolahraga terkadang masih bau walau sudah dicuci.

Sebab bakteri, keringat, dan minyak tubuh masih terperangkap.

Dan untuk solusinya, coba gunakan cuka putih pada pakaian dan rendam selama 15–30 menit, setelahnya masukkan ke mesin cuci.

5. Perhatikan pola makan Anda

Banyak yang tak menyadari, ada makanan tertentu yang bisa membuat keringat jadi lebih bau.

BACA JUGA:Hindari Bakteri! Tahan Lama dan Tidak Bau, Begini Cara Menyimpan Daging Kurban di Kulkas

BACA JUGA:Jarang Diketahui, Beberapa Cara Mencegah Nasi Berbau Menggunakan Magic Com

Untuk makanan yang dimaksud adalah makanan yang berlemak, berminyak atau berbau tajam, seperti bawang putih, kari, dan bawang bombay.

Namun brokoli bisa menyebabkan bau badan karena mengandung sulfur, komponen penyebab ketiak bau.

Selain itu, asparagus, daging merah dan minuman beralkohol yang bisa menyebabkan ketiak bau.

Kategori :