Melalui UMKM, Perempuan Miliki Peran Tingkatkan Ekonomi Keluarga

Kamis 15 Aug 2024 - 20:28 WIB
Reporter : Doni Aftarizal
Editor : Ependi

Lebih lanjut Eri menyatakan, untuk mendirikan UMKM, banyak peluang bisnis yang bisa digarap. Salah satunya dengan memanfaatkan teknologi digital atau secara online.

BACA JUGA:Festival Tabut, UMKM Tumbuh dan Penggiat Seni Kian Kreatif

BACA JUGA:Disperindag Komitmen Kembangkan UMKM di Mukomuko

"Tentu UMKM seperti ini tidak memerlukan modal yang terlalu besar, sehingga mereka bisa bekerja dari rumah dan tetap produktif," demikian Eri. (tux)

Kategori :

Terkait

Jumat 22 Nov 2024 - 21:17 WIB

Asa UMKM pada Kepala Daerah Terpilih

Selasa 12 Nov 2024 - 22:25 WIB

Pendorongan Baru Ekonomi Rakyat