Desain sederhana namun keren dengan layar 6,6 inci beresolusi HD Plus.
Layarnya lebar dan nyaman untuk nonton video atau browsing.
BACA JUGA:Pengguna HP Android Wajib Waspada, Ternyata Ada Malware yang Bisa Curi Kode OTP, Simak Faktanya
Spesifikasi dan Performa
Dari segi performa, itel A50 dibekali dengan chipset Unisoc T603, cocok buat HP entry-level.
Dua jenis varian RAM adalah 3GB dengan tambahan 5GB virtual RAM, dan 4GB.
Memori internalnya sebesar 64 GB, cukup besar untuk menyimpan berbagai aplikasi dan file.
Meski tidak terlalu ngebut banget, namun performanya masih oke buat dipakai sehari-hari.
BACA JUGA:Ini 10 Rekomendasi Jenis HP Murah RAM Besar Dan Lancar Terbaru Sepanjang 2024
Termasuk bermain game ringan seperti Mobile Legends atau browsing internet.
Performanya udah lebih dari cukup,dengan harga segini.
Bicara soal kamera, Itel A50 memiliki kamera utama 8MP dan kamera depan 5MP.
Untuk hasil jepretannya sangat bagus di kelasnya, meski nggak bisa diandalkan untuk fotografi serius.
Menu kamera juga simpel, dengan mode seperti foto, video, portret, dan panorama.