Lebih Baik Mana, Mencukur atau Mencabut Bulu Ketiak Bagi Kesehatan, Simak Faktanya

Senin 15 Jul 2024 - 08:22 WIB
Reporter : Dodi Haryanto
Editor : Ependi

Selain itu tidak ada bulu yang terasa tajam saat tumbuh kembali.

BACA JUGA: Penyusunan Dokumen Kontijensi Bencana Gempa dan Tsunami Libatkan BNPB

BACA JUGA:BPTD Bengkulu Gerak Cepat Perbaiki APILL dan LPJU di Mukomuko

- Dapat mengurangi ketebalan rambut; 

Dengan melakukan metode ini, bulu ketiak akan tumbuh menjadi lebih tipis seiring dengan pencabutan secara teratur.

Karena folikel rambut yang dilakukan secara terus-menerus  ditarik bisa melemah.

- Proses Menyakitkan

Proses pencabutan bulu ketiak bisa sangat menyakitkan, terutama bagi mereka yang memiliki kulit sensitif atau bagi mereka yang tidak terbiasa dengan metode ini.

BACA JUGA:Sudah 5 Hari, 2 Korban Hanyut di Sungai Air Dikit Belum Ditemukan

BACA JUGA:Polres Mukomuko Gelar Operasi Patuh Nala 2024, Ada 11 Sasaran Khusus Operasi

- Waktu prosesnya lebih lama; 

Proses pencabutan bulu ketiak tersebut akan membutuhkan waktu lebih lama, jika dibandingkan dengan metode mencukur bulu ketiak.

karena setiap mecabut bulu ketiak harus dicabut satu per satu atau dengan epilator yang lebih lambat.

- Memiliki Risiko terkena iritasi dan infeksi;

BACA JUGA:Disperindag Mukomuko Rancang Pasar Murah di Halaman Kantor Dinas

BACA JUGA:Irigasi Kering Petani Kompak Tanam Palawija

Kategori :