Tidak Mesti Harus yang Selalu Mahal! Ini 3 Masker Untuk Membuat Kulit Menjadi Glowing, Dapat Dibuat Sendiri

Jumat 17 May 2024 - 09:48 WIB
Reporter : Dodi Haryanto
Editor : Ependi

- anda dapat mengoleskan masker tersebut secara merata pada seluruh permukaan wajah.

- selain pada permukaan wajah, anda juga bisa mengaplikasikan masker ini pada bagian tubuh yang lain, seperti;

  - kaki

   - tangan

   - leher.

BACA JUGA:Yuk Pahami Pola Kerja 4 Manajemen Hormon Ini, Buat Kamu Makin Strong Everday

BACA JUGA:Ini 6 Manfaat Buah Pepaya Muda yang Jarang Diketahui Oleh Banyak Orang

- lalu biarkan selama 15-20 menit, supaya nutrisi yang terkandung dalam masker tersebut dapat benar-benar meresap pada kulit secara maksimal.

- selanjutnya, anda bilas permukaan tubuh yang dipakaikan masker tadi menggunakan air bersih, kemudian keringkan memakai handuk bersih.

- agar hasilnya kelihatan lebih maksimal, maka anda disarankan untuk menggunakan masker ini secara rutin minimal 2-3 kali dalam seminggunya.

Itulah penjelasan tentang beberapa jenis masker, yang dapat membuat kulit menjadi lebih glowing, serta anda dapat membuatnya sendirian di rumah.

BACA JUGA:Wajib Coba! Ini Manfaat Mandi Air Jeruk Nipis Bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui

BACA JUGA:Catat! Ini 10 Jenis Minuman Untuk Kesehatan Jantung dan Paru-Paru

Jadi jika ada cara yang lebih murah, maka kenapa kita harus memilih yang mahal. (*)

Kategori :