BACA JUGA: Ternyata.. Bukan Sekedar Untuk Hidangan Buka Puasa! Ini 8 Khasiat Kolang-Kaling Bagi Tubuh
Selain itu, walaupun terdapat khasiat tersebut anda juga perlu menjaga pola tidur, makan makanan yang bergizi, dan diiringi berolahraga secara rutin.
Untuk itu bagi anda, yang membutuhkan tambahan stamina agar dapat dengan fokus dalam melakukan aktivitas, anda dapat mencoba mengkonsumsi biji mahoni.
6. Dapat melawan berbagai infeksi;
Didalam biji mahoni terdapat juga senyawa yang bersifat anti-bakteri, anti-virus, dan anti-jamur.
BACA JUGA:Bulan Ramadan Jangan Banyak Konsumsi Gula. Ini Manfaat yang Bakal Kamu Rasakan
BACA JUGA:Nauzubillah! Ini Azab Bagi Orang yang Sengaja Membatalkan Puasa
Dengan andanya senyawa tersebut, biji mahoni dipercaya mampu melawan sejumlah infeksi yang akan menyerang tubuh.
Sebagaimana dari hasil sebuah penelitian mengungkap, bahwa ekstrak biji mahoni mampu melawan berbagai infeksi, seperti;
- infeksi saluran kemih
- pneumonia
7. Dapat mengatasi gejala susah tidur;
BACA JUGA:Cara Mengatasi Bunga Es yang Membandel
BACA JUGA:7 Negara dengan Durasi Tercepat Puasa di Dunia
Dengan demikian, bagi anda yang mengalami susah tidur, anda dapat mencoba untuk mengkonsumsi biji mahoni.
Walaupun diketahui biji mahoni memiliki rasa yang pahit, namun dibalik rasa pahitnya tersebut biji mahoni mampu mengatasi keluhan, seperti;