4 Faktor Penyebab Bisul di Ketiak dan Cara Penyembuhannya

Rabu 15 Jan 2025 - 07:04 WIB
Reporter : Muhamad Ardhia
Editor : Ependi

Simak selengkapnya mengenai gejala, penyebab dan cara penyembuhan bisul di ketiak berikut ini!

BACA JUGA:Fakta Atau Mitos, Bahwa Duduk Diatas Bantal, Dapat Menyebabkan Bisulan ? Simak Ulasanya Berikut

BACA JUGA:Dari Mengobati Bisul hingga Meningkatkan Imunitas, Berikut 9 Manfaat Daun Cabai Untuk Kesehatan, Yuk Simak!

 

Mengenal Gejala Bisul di Ketiak

 

Apakah anda tahu bahwa bisul di ketiak terjadi ketika infeksi bakteri terjadi di folikel rambut, infeksi tersebut bisa mempengaruhi folikel rambut dan jaringan di sekitarnya.

 

Selain itu, infeksi bakteri menyebabkan ruang kosong di sekitar folikel yang berisi nanah, jika area infeksi meningkat di folikel rambut, maka bisul akan membesar.

 

DIrangkum dari sebuah jurnal yang berjudul Boils and Carbuncles: Overview, bisul biasanya sakit dengan ukuran yang bervariasi.

BACA JUGA:Beli Obat Di Apotek ! Ini Cara Alami Mengobati Bisul Agar Cepat Kempes

BACA JUGA:TERNYATA...Ini Segudang Manfaat Tanaman Ceplukan. Salahsatunya Obat Bisul

 

Pasalnya ukuran bisul sendiri bisa sangat kecil hingga sebesar walnut, nah, kita sudah mengetahui apa itu bisul dan apa saja gejala yang akan hadir ketika kita memiliki bisul, namun, apa penyebab bisul?

 

Kategori :